February 16, 2022
VINCULUM USB-HOST STARTER KIT merupakan modul USB host controller yang dapat digunakan untuk antarmuka USB device melalui UART, paralel FIFO dan SPI. Modul ini dapat digunakan untuk aplikasi yang berhubungan dengan USB device seperti mengakses data USB, berkomunikasi dengan HID (Human Interface Device), CDC (Communication Device Class) serta kompatibel dengan piranti FTDI yang lain. Antarmuka UART, paralel FIFO dan SPI yang didukung oleh modul ini memiliki level tegangan yang kompatibel dengan level tegangan TTL. Hal ini akan memudahkan pengguna untuk menghubungkan modul ini dengan sistem berbasis mikrokontroler/mikroprosesor.
Dimensi : 9,2 cm (p) x 7,3 cm (l) x 1,3 cm (t)
Spesifikasi :
Perlengkapan :
Article | File | Desc | date |
---|---|---|---|
|
AN209.zip | [AN209] Library USB Controller untuk Komunikasi SPI pada DT-AVR InoduinoLibrary Arduino untuk modul Vinculum USB Host melalui antarmuka Serial SPI. Library ini dapat digunakan pada berbagai macam modul Arduino ataupun Arduino Compatible. |
28-04-2014 |
|
AN208.zip | [AN208] Library USB Controller untuk Komunikasi Paralel pada DT-AVR InoduinoLibrary Arduino untuk modul Vinculum USB Host melalui antarmuka parallel. Library ini dapat digunakan pada berbagai macam modul Arduino ataupun Arduino Compatible. |
07-08-2014 |
|
AN207.zip | [AN207] Library USB Controller untuk Komunikasi Serial pada DT-AVR InoduinoLibrary Arduino untuk modul Vinculum USB Host melalui antarmuka Serial UART. Library ini dapat digunakan pada berbagai macam modul Arduino ataupun Arduino Compatible. |
28-04-2014 |
|
AN195.zip | [AN195] USB MP3 Player menggunakan VS1011E-L MP3 Audio DecoderContoh aplikasi MP3 player dengan menggunakan modul VS1011E-L MP3 Audio Decoder dan DT-AVR ATmega128L BMS sebagai kontroler utama. |
28-04-2014 |
|
AN165.zip | [AN165] Update Tampilan Character LCD Berbasis USB Flash DiskPada aplikasi ini akan membahas perihal koneksi antara Vinculum USB-Host Starter Kit dengan DT-AVR Low Cost Micro System yang secara otomatis akan memperbaharui tampilan di Character LCD ketika flash disk yang berisikan file “updater.txt” ditancapkan ke Vinculum USB-Host Starter Kit. |
28-04-2014 |